Top Ad 728x90

Selasa, 28 Juni 2016

Download Permendikbud Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perubahan MOS menjadi Pengenalan Lingkungan Sekolah

Download Permendikbud Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perubahan MOS menjadi Pengenalan Lingkungan Sekolah berisi mengenai ketetapan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan mengenai perubahan MOS menjadi PLS.

Perubahan ini didasarkan banyaknya kasus kekerasan yang dilakukan senior kepada yuniornya ketika masa masuk tahun ajaran baru di sekolah. Sehingga tujuan orientasi dalam MOS berubah menjadi tindakan kekerasan yang tidak patut di lakukan apalagi di lingkungan sekolah.

Tak terasa lagi, tahun ajaran baru 2016/2017 akan segera dimulai. Seperti biasa semua sekolah akan menerima siswa baru. Ada yang berbeda dengan masa penerimaan siswa baru kali ini. Kegitan Masa Orientasi Siswa (MOS) kini diubah menjadi Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) bagi siswa baru, melalui Permendikbud Nomor 18 Tahun 20016.

Tentu perubahan ini bukan hanya dalam hal nama saja, melainkan juga dalam hal materi maupun format kegitan bagi para siswa baru. Pengenalan lingkungan sekolah diadakan untuk mendukung proses pembelajaran yang sesuai dengan tujuan pendidikan nasional.

Dalam pelaksanaan pengenalan lingkungan sekolah bagi siswa baru perlu dilakukan kegiatan yang bersifat edukatif dan kreatif untuk mewujudkan sekolah sebagai taman belajar yang menyenangkan. Langsung saja Silahkan Download Permendikbud Nomor 18 Tahun 20016 tentang Perubahan MOS menjadi Pengenalan Lingkungan Sekolah di bawah ini:

1. Permendikbud Nomor 18 Tahun 2016




2. Lampiran I Permendikbud Nomor 18 Tahun 2016 tentang Silabus Pengenalan Lingkungan Sekolah 





3. Lampiran II Permendikbud Nomor 18 Tahun 20016 tentang Contoh Formulir Pengenalan Lingkungan Sekolah 




4. Lampiran III tentang Contoh Kegiatan dan Atribut yang Dilarang dalam Pelaksanaan PLS

0 komentar:

Posting Komentar

Top Ad 728x90