Top Ad 728x90

Sabtu, 30 Juli 2016

,

Download Buku Panduan Penggunaan Aplikasi Dapodik Versi 2016

Buku Panduan Penggunaan Aplikasi Dapodik Versi 2016.


Salam Satu Data. Sahabat Operator Dapodik, Download Buku Panduan Penggunaan Aplikasi Dapodik Versi 2016 tentu sangat anda tunggu-tunggu sekali kehadirannya. Sebab melalui buku ini kita dapat mengetahui bagaimana cara mengoperasikan Aplikasi Dapodik Versi terbaru yang tentunya memiliki beberapa perbedaan dengan aplikasi sebelumnya.

Sudah sejak lama, para operator Dapodik menanti munculnya Aplikasi Dapodik Versi Terbaru. Hal ini berkaitan dengan aturan yang menyebutkan jika input data peserta didik baru harus dilakukan melalui Aplikasi Dapodik Versi terbaru yang dirilis resmi melalui website dapodikdasmen.

Tentu pihak yang paling semangat menunggu kehadiran Aplikasi Dapodik Versi 2016 ialah Operator Dapodik Sekolah. Sebab merekalah yang bertanggungjawab mengenai proses input data peserta didik dari awal hingga akhir.

Banyak dari mereka mengeluhkan lamanya waktu rilis Aplikasi Dapodik Versi 2016. Kondisi ini tentunya berpengaruh terhadap kinerja operator yang memerlukan waktu lama karena harus menginput banyak data. Tapi tenang saja, sebab aplikasi Dapodik terbaru sudah muncul.

Seperti yang kita ketahui Aplikasi Dapodik Versi 2016 telah resmi dirilis. Pada Aplikasi terbaru ini terdapat beberapa perubahan yang signifikan. Untuk itu sahabat perlu memahami satu per satu perubahan tersebut.

Untuk membantu Operator Dapodik dalam menggunakan Aplikasi Dapodik Versi 2016, Direktorat Dikdasmen telah menerbitakan Buku Panduan Penggunaan Aplikasi Dapodik Versi 2016. Buku ini memuat pengenalan dan panduan teknis Aplikasi Dapodik Versi 2016 mulai dari persiapan dan proses instalasi, pengenalan tampilan dan navigasi, serta deskripsi perbaikan dan perubahan.

Buku Panduan Penggunaan Aplikasi Dapodik Versi 2016 dimaksudkan untuk memberikan kemudahan kepada operator dan warga sekolah yang hendak mengimplementasikan aplikasi Dapodik Versi 2016 secara mandiri di sekolah. Melalui buku ini, diharapkan hal-hal yang terkait dengan materi seputar implementasi aplikasi Dapodik Versi 2016 dapat dipahami dan dimaknai dengan mudah.

Penyusunan buku ini merupakan upaya strategis untuk memberikan kemudahan dalam memberikan informasi yang luas kepada operator tentang penggunaan aplikasi Dapodik Versi 2016 dalam bentuk panduan.

Silahkan Download Buku Panduan Penggunaan Aplikasi Dapodik Versi 2016 di bawah ini:



Demikian Download Buku Panduan Penggunaan Aplikasi Dapodik Versi 2016. Semoga dapat membantu kinerja rekan-rekan operator dapodik semua, sehingga data Dapodik valid.

0 komentar:

Posting Komentar

Top Ad 728x90